Kerja Sama


1.        Kerja sama adalah melakukan suatu pekerjaan atau kegiatan secara bersama-sama di antara beberapa orang.
2.        Manfaat kerja sama, antara lain, sebagai berikut:
a.     tergalangnya persatuan dan kebersamaan,
b.    meringankan beban pekerjaan,
b.    mempercepat penyelesaian pekerjaan, dan
c.     meringankan beban biaya yang ditanggung.
1.        Kerja sama di rumah dapat dilakukan dalam beberapa kegiatan sebagai berikut:
a.    membersihkan dan merapikan rumah,
b.    membuat kandang hewan ternak,
c.    mempersiapkan acara ulang tahun, serta
d.   mempersiapkan tamasya untuk mengisi liburan.

Deena Setyowati Just wanna write what I want to write . . .

0 Response to "Kerja Sama"

Post a Comment

pesan dan kesan:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel